Festival Tutup Sasi di Teluk Un, Desa Taar, kembali digelar. Ritual sakral pemasangan Hawear ini menjadi bukti kekuatan adat Kei dalam menjaga kelestarian laut.
Festival Tutup Sasi di Teluk Un, Desa Taar, kembali digelar. Ritual sakral pemasangan Hawear ini menjadi bukti kekuatan adat Kei dalam menjaga kelestarian laut.