INFONEWS.ID I Surabaya - Seorang penjual masker menawarkan berbagai masker kain kepada pengguna jalan di pinggir jalan Pandegiling, Surabaya, Jumat (1/5/2020). Meski menjadi momok yang menakutkan, ternyata di balik pandemi COVID-19, sebagian orang mampu menghadapinya dengan mencari celah usaha hingga mendapat rejeki tambahan. masker kain tersebut biasa dijual dengan kisaran 5 ribu hingga 9 ribu rupiah per helai dengan bahan kain yang bisa dicuci dan digunakan ulang.  Raya/INPhoto

Editor : Redaksi

Berita Terbaru