Satuan Tugas Pangan dari Polrestabes Surabaya dan Polres Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya, BPOM dan juga Dinas Perdagangan Kota Surabaya menginspeksi mendadak di pasar-pasar tradisional dan modern di Kota Surabaya, Sabtu (25/05/2019). Dalam sidak itu ditemukan komoditi-komoditi yang dijual oleh sejumlah pedagang di atas Harga Acuan Penjualan di Konsumen (HAPK) dan Harga Eceran Tertinggi (HET) yang telah ditetapkan. INPhoto/Bim

Editor : Redaksi

Berita Terbaru