Ribuan Aktivis Mahasiswa dari berbagai kampus di Surabaya menggelar aksi di depan Gedung DPRD Jawa Timur, Surabaya, Rabu (25/9/2019). Mahasiswa berhasil merusak kawat berduri yang dipasang di depan Gedung DPRD Jatim dan merangsek ke pagar Komplek DPRD, Massa meyampaikan tuntutan diantaranya adalah mendesak pemerintah untuk menerbitkan Peraturan Pemerintah Pengganti UU (Perppu) tentang KPK dan Mendesak pemerintah dan DPR untuk membatalkan RKUHP, serta menolak RUU Ketenagakerjaan. Raya/INPhoto

Editor : Redaksi

Berita Terbaru